Urutan Kepangkatan POLRI

Polri setelah dipisahkan dengan TNI, memakai Tanda Kepangkatan tersendiri, berdasarkan surat Keputusan Kapolri No. Pol: Skep/1259/X/2000, tertanggal 3 Oktober 2000. perubahan kepangkatan tersebut menjadi seperti dibawah ini :

TARAF PANGKAT PANGKAT LAMA
PERWIRA TINGGI JENDERAL JENDERAL
PERWIRA TINGGI KOMJEN LETNAN JENDERAL
PERWIRA TINGGI IRJEN MAYOR JENDERAL
PERWIRA TINGGI BRIGJEN BRIGADIR JENDERAL
PERWIRA MENENGAH KBP KOLONEL
PERWIRA MENENGAH AKBP LETNAN KOLONEL
PERWIRA MENENGAH KOMPOL MAYOR
PERWIRA PERTAMA AKP KAPTEN
PERWIRA PERTAMA IPTU LETNAN SATU
PERWIRA PERTAMA IPDA LETNAN DUA
BINTARA AIPTU PEMBANTU LETNAN SATU
BINTARA AIPDA PEMBANTU LETNAN DUA
BINTARA BRIPKA SERSAN MAYOR
BINTARA BRIGADIR SERSAN KEPALA
BINTARA BRIPTU SERSAN SATU
BINTARA BRIPDA SERSAN DUA
TAMTAMA ABRIPKA KOPRAL KEPALA
TAMTAMA ABRIPTU KOPRAL SATU
TAMTAMA ABRIPDA KOPRAL DUA
TAMTAMA BHARAKA BHAYANGKARA KEPALA
TAMTAMA BHARATU BHAYANGKARA SATU
TAMTAMA BHARADA BHAYANGKARA DUA

(sumber web resmi polda kepri)

Simbol  kepangkatan seperti tersebut  diatas : 

        PERWIRA TINGGI



      PERWIRA MENENGAH



        PERWIRA PERTAMA



        BINTARA TINGGI



              BINTARA

              TAMTAMA

No comments:

Powered by Blogger.