Istilah - istilah dalam Basis Data Relasional
Pengertian Basis Data Relational yaitu menggunakan tabel dua dimensi yang terdiri atas baris dan kolom untuk memberikan gambaran sebuah berkas data dan Keuntungan Basis Data Relasional yaitu bentuknya yang sederhana dan mudah melakukan berbagai operasi data.
Dibawah ini beberapa istilah dalam Basis Data Relasional
Relasi: Sebuah tabel yang terdiri dari beberapa kolom dan beberapa baris.
Atribut:Kolom pada sebuah relasi
TupelBaris pada sebuah relasi
DomainKumpulan nilai yang valid untuk satu atau lebih atribut
Derajat (degree)Jumlah atribut dalam sebuah relasi
CardinalityJumlah tupel dalam sebuah relasi
Ilustastrasi Basis Data Relational :
Dibawah ini beberapa istilah dalam Basis Data Relasional
Relasi: Sebuah tabel yang terdiri dari beberapa kolom dan beberapa baris.
Atribut:Kolom pada sebuah relasi
TupelBaris pada sebuah relasi
DomainKumpulan nilai yang valid untuk satu atau lebih atribut
Derajat (degree)Jumlah atribut dalam sebuah relasi
CardinalityJumlah tupel dalam sebuah relasi
Ilustastrasi Basis Data Relational :
No comments: