Pesona Jembatan Suramadu (Surabaya - Madura)
Jembatan Suramadu adalah jembatan yang melintas diatas Selat Madura dan menghubungkan dua buah pulau yaitu Pulau Jawa (Surabaya) dan Pulau Madura (Kamal, Bangkalan), secara administratif masuk kedalam wilayah Jawa timur, Indonesia. Saat ini merupakan jembatan terpanjang di Indonesia (5.438 m).
Diawal peresmiannya banyak pengunjung yang melintas atau hanya sekedar untuk melihat sosok jembatan pertama kali terpanjang di indonesia.
Setelah diresmikan pada 10 Juni 2009 jembatan ini mulai ramai di lintasi para pengguna. Fungsi dibangunnya jembatan ini diharapkan bisa mempercepat pengembangan ekonomi di Pulau Madura.
No comments: